Thursday, October 23, 2014

Writing: Asking Profession

Senang menyapa para pembaca kembali.
Kali ini, saya akan memberikan latihan membuat pertanyaan yang ada kaitannya dengan pekerjaan.
Atau dengan kata lain, menanyakan profesi.
Mari kita mulai!

who: siapa
what: apa
Who is he?: Siapa dia (laki-laki)?
What is Mr. Bejo?: Apa pekerjaan Pak Bejo?
He is a runner: Dia (laki-laki) adalah seorang pelari.
Mr. Bejo is farmer: Pak Bejo adalah seorang petani.

runner: pelari
singer: penyanyi
drummer: pemain drum
dancer: penari
photographer: tukang foto
farmer: petani

Make dialogue as the provided example!
Example:
Mr. Tomi/runner
A: Who is he?
B: He is Mr. Tomi
A: What is Mr. Tomi?
B: Mr. Tomi is a runner.

1. Mrs. Anisa/singer
A:
B:
A:
B:

2. Yono/drummer
A:
B:
A:
B:

3. Angie/dancer
A:
B:
A:
B:

4. Lukman/Photohgrapher
A:
B:
A:
B:

5. Mr. Bejo/farmer
A:
B:
A:
B:


Arrange the word/phrase into good sentence!
  1. is - ? - he - who
  2. ? - what - they - are
  3. farmer - is - a - Mr. Jono
  4. she - is - ? - what
  5. your father - is - what - ?
  6. a - my mother - is - nurse
  7. not - is - a painter - Yogi
  8. are - you - who - ?
  9. am - student - a - I
  10. a - ? - are - you - driver

Selamat mencoba.

No comments:


Article of the Day
Metode Bahasa Inggris 468 x 60